Monday, August 29, 2016

Clash of Clans Town hall level 1


Seperti yang saya janjikan di postingan sebelum nya dengan judul Game Clash Of Clans saya akan membahas sedikit tips dan trick untuk mendapat kan base pertahanan clash of clans yang di mulai dengan town hall level 1.

10 Base Clash of Clans Town Hall Level 1

Base Layout TH Level 1

Pertama kali bermain Clash of Clan pasti akan memasuki tahap town hall di mulai dari level 1 dan akan terus naik ke townhall level 2 dan seterusnya. Jika baru pertama kali bermain clash of clans pasti akan bingung untuk membuat strategi defense di karenakan hanya sedikit kalian memiliki defense dengan hanya 2 canon saja bagaimana kita harus melindungi base kita agar tidak kecolongan harta yang kalian miliki serta trophy yang kalian punya. Berikut saya akan memberikan 10 formasi startegi untuk town hall level 1 :

Layout No.1


Maps Base design ini berbentuk memanjang tetapi base layout ini di apit oleh 2 canon di atas maupun di bawah jadi kalian tidak usah khawatir jika musuh menyerang dari sisi depan maupun belakang canon masih bisa melindungi town hall kalian sehingga kalian dapat mempertahankan base kalian maupun trophy kalian.

Layout No.2


Base design yang kedua ini memiliki strategi pertahanan yang cukup kuat lewat sisi manapun, sebab para penyerang akan di sibukan oleh mengahancurkan bangunan lain nya sementara itu canon yang menjaga town hall kalian dapat dengan leluasa menembaki troops penyerang tersebut.

Layout No.3




Formasi ini cukup baik dan kuat mengecoh lawan,sebab lawan akan bingung mencari strategi  ingin menyerang lewat mana di karenakan canon sudah mengapit town hall dan bangunan yang lain nya. Walaupun maps base ini cukup sederhana terlihat tapi cukup untuk mempertahankan base kalian.

Layout No.4


Base layout defense ini di bilang cukup lumayan kuat di karenakan town hall kalian di lindungi oleh canon dan juga bangunan lain nya yang membuat sibuk para troops penyerang untuk menyerang maps base kalian sehingga trophy kalian cukup aman.

Layout No.5


Salah satu bagian terpenting dari maps base yang satu ini adalah dua canon tower yang siap untuk melawan musuh. Beberapa penyerang biasanya menyerang lewat dari loot storage kalian terlebih dahulu akan tetapi sebelum sempat menyerang town hall kalian mungkin troops penyerang sudah tewas akibat di tembak oleh canon tower kalian yang kuat.

Layout No.6


Ini adalah salah satu strategi base design terbaik yang wajib untuk kalian coba. Para penyerang akan kebingungan karena canon tower menjaga dari 2 sisi dari base kalian tersebut,dengan maps base dan formasi ini trophy kalian akan aman.

Layout No.7


Strategi ini harus kalian coba sebab biasanya penyerang akan menyerang melalui camp fire, maka akan mengecoh si penyerang dengan 2 canon builder yang bersiaga di sebelah town hall base design ini cukup baik dan kuat karna akan mengecoh penyerang saat menurunkan troops nya.

Layout No.8


Base design yang satu ini juga bisa berguna untuk kalian yang mempertahankan trophy, karena formasi strategi awal penyerang akan menyerang bagian peyimpanan harta, maka troops dari si penyerang akan habis di tembak oleh 2 canon builder yang menjaga dengan kuat dari sisi sebelah town hall,maps base ini cukup banyak di gemari.

Layout No.9


Formasi maps base ini hampir sama dengan base layout strategi pada nomor 8, akan tetapi base ini harus kalian coba karna pada semua sisi base layout ini sangat kuat untuk town hall kalian yang mempertahankan trophy.

Layout No.10


Formasi ini dapat membuat bingung penyerang yang akan menyerang base kalian di karenakan base ini kuat dan menempat kan jarak antara canon builder dengan town hall kalian,sehingga base design ini cukup cocok untuk membingungkan lawan.


Itulah beberapa base layout terbaik yang sudah dirangkum oleh saya, Semoga bermanfaat.

Bagikan

Jangan lewatkan

Clash of Clans Town hall level 1
4/ 5
Oleh

Subscribe via email

Suka dengan artikel di atas? Tambahkan email Anda untuk berlangganan.